Pembentukan Agregat Tanah

Pembentukan Agregat Tanah

Pengertian agregat tanah adalah kesatuan partikel tanah yang melekat satu dengan lainnya lebih kuat dibandingkan dengan partikel sekitarnya. Seperti kita ketahui bahwa tanah terbentuk dari bahan organik dan bahan non-organik. Bahan organik tanah berasal dari dekomposisi organisme yang menjadi padat. Sementara bahan non-organik tanah, terbentuk dari pelapukan…

Selengkapnya »